cover
Studi deskriptif penyajian dikie rabano dalam acara alek perkawinan di Kanaga…

Kesenian Dikie Rabano merupakan salah satu dari sekian kesenian tradisi yang ada di Kanagarian Bukik Batabuah, Kecamatan Canduang, Kabupaten Agam. Pada penelitian terdapat tujuan untuk mengetahui kembali hal-hal yang pada kesenian Dikie Rabano seperti fungsi dan bentuk penyajian dalam pesta upacara perkawinan. Penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data dan informasi dengan menggunakan me…

Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
xi, 59 halaman; Ilustrasi; 30 cm
Judul Seri
-
No. Panggil
781.629 922 44 RAH s
Institut Seni Indonesia Padangpanjang | Art Library