"Pertanggung jawaban Karya Seni Discontinuity Editing Untuk Menyampaikan Informasi Keterhubungan Ruang dan Waktu ini bertujuan untuk (1) Melakukan penyuntingan untuk menyatukan kesan keterhubungan yang berbeda ruang dan waktu, dan (2) dengan adanya ruang dan waktu maka terlihatlah kesan Flashback dan masa sekarang sebagai transisi penpindahan adegan. Objek penciptaan karya seni ini merupakan pe…