cover
“SUARA Tubuh” Interpretasi Pantun ”RONGGIANG Pasaman” Ke Dalam Bentuk…

Karya tari “Suara Tubuh” terinspirasi dari kesenian tradisional Ronggiang Pasaman di daerah Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat. Kesenian tersebut merupakan hiburan rakyat yang tumbuh dan berkembang di Nagari Aua Kuniang Jorong Padang Tujuh. Kesenian Ronggiang Pasaman disajikan oleh laki-laki sebagai penari sekaligus berdendang dengan nyanyian pantun yang diiringi musik. Diantara penari…

Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
xiv, 63 hlm; gamb; 29,5 cm
Judul Seri
-
No. Panggil
792.820 28 LEO s
cover
Barinan: laporan karya seni + CD

"Karya “BARINAN” teinspirasi dari tari tradisional tari Pilin Salpan Nagari Air Bangis, Kecamatan Sungai Beremas, Pasaman Barat. Tari Pilin Salapan merupan tari tradisional yang sudah ada sebelum kemerdekaan dimasa Penjajahan Belanda, perjuangan yang keras dalam melawan penjajah Belanda pemuda Air Bangis yang memberontak dijajah oleh bangsa Belanda, maka melalui tari pun dapat mereka ungkap…

Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
xi, 60 halaman; ilustrasi; 30 cm
Judul Seri
-
No. Panggil
792.820 28 LEO b
Institut Seni Indonesia Padangpanjang | Art Library