Komposisi ini mengangkat tradisi Tarek Pukat, sebuah seni dan budaya dari masyarakat pesisir Aceh, sebagai dasar penciptaan komposisi musik berjudul Tanoh Kamoe. Tradisi ini, yang merefleksikan semangat gotong royong dan kehidupan nelayan, diadaptasi ke dalam bentuk komposisi musik dua bagian menggunakan format Acehnese Fusion Ensamble. Melodi asli dari Tarek Pukat, yang bersifat sederhana dan …
Pertunjukan musik merupakan ekspresi seni yang memadukan elemen-elemen musikal seperti melodi, ritme, harmoni, dan dinamika untuk menyampaikan pesan emosional dan naratif kepada audiens. Dalam konteks pertunjukan ini, penyaji menghadirkan tiga repertoar jazz instrumental menggunakan alat musik saxophone, yaitu "Let’s Get It On" karya Marvin Gaye, "You Make Me Feel Brand New" dari The Stylisti…
Komposisi Dayang Daini Format Orchestra adalah sebuah komposisi yang berangkat dari tema dendang Dayang Daini yang berasal dari Minangkabau. Tema dari dendang tersebut diolah kedalam format orkestra dengan bentuk bebas (Free Form). Metode penciptaan ini terdiri dari persiapan, perancangan, perwujudan, penyajian. Adapun teknik pengumpulan data yang pengkarya gunakan pada komposisi ini antara lai…
Laras Turonggo Seto adalah komposisi musik yang garapannya berdasarkan suara ( laras pelog, slendro dan madenda) dan menggunakan melodi dari repertoar tradisi Turonggo Seto yang digarap kedalam komposisi musik dua bagian. Melodi tersebut dikembangkan kedalam bentuk musik fantasia dengan menggunakan media ansambel campuran. Pengkarya memunculkan ladrang di dalam garapan untuk memperkuat suasana …
Komposisi sound design Institut Seni Indonesia Padang panjang dengan Aplikasi Studio One 5 adalah proses penyusunan musik yang menggunakan teknologi digital. Komposisi musik ini bersumber dari aktifitas kegiatan civitas akademicrophonea yang terjadi di lingkungan Institut Seni Indonesia Padang panjang.Aplikasi studio one 5 digunakan sebagai alat untuk mengolah suara-suara yang disampling dari k…
Skripsi ini bertujuan menganalisis dan menampilkan pertunjukan solo cello dengan repertoar lintas genre, yaitu “Concerto in C Minor “ (Johan Christian Bach), "Umpan Jinak di Air Tenang" (Ahmad Jais), "Stay With Me" (Miki Matsubara), dan “The Swan” (Camille Saint-Saëns). Pertunjukan ini menunjukkan kemampuan teknis dan interpretasi cello dalam berbagai gaya musik, dari klasik, melayu, h…
1. Concerto In D Major Repertoar pertama adalah concerto in D major. Repertoar ini di ciptakan oleh oskar rieding pada tahun 1911. Oskar Rieding adalah seorang violinist, guru musik, dan composer yang lahir di german pada tahun 1840. Oskar rieding telah menciptakan beberapa karya solo violin diantaranya: Concerto in D major op 36, Concerto in B minor, Concerto in G dan Gypsiesmarch. Repertoar …
Sukajanpaa merupakan secondshop online yang berlokasi di Bukittinggi Sumatera Barat . Secondshop ini sudah vakum dalam berjualan selama 3 bulang sehingga mengalami penurunan terhadap peminatnya yang memilih untuk beralih ke secondshop lain yang masih aktif dan selalu menyediakan item beruapa sukajan terbaru. Hal ini dibuktikan dengan semakin menurun nya follower sukajanpaa yang sangat signifika…
Pertunjukan solis marimba ini menampilkan tiga (3) buah repertoar yaitu Concerto In E Major karya Antonio Lucio Vivaldi, Lancang Kuning dan Contradaza. Repertoar pertama Concerto in E Major merupakan karya yang diciptakan oleh Antonio Lucio Vivaldi pada tahun 1723. Concerto in E Major (Spring) ini pada awalnya dimainkan untuk violin solo dengan kuartet string dan basso continuo. Namun pada pert…