Menyulam itu menyenangkan. Banyak kreasi lucu dan cantik yang dapat dibuat dengan menyulam. Bisa berbentuk bunga, hewan, bunga, pemandangan, dan lain sebagainya. Kamu bisa menggunakan sulamanmu untuk menghias baju, sapu tangan, ataupun hiasan dinding. Menyulam juga bermanfaat untuk menguatkan ingatan. Banyak manfaat yang bisa didapat dari kegiatan menyulam. Melalui buku ini, kamu bisa belajar m…
Tabuik merupakan acara pesta budaya kota Pariaman yang diselenggarakan untuk memperingati upacara kematian cucu Nabi Muhammad SAW pada tanggal 1 sampai 10 Muhharram. Kebudayaan yang tergolong sangat unik, karena budaya dan tradisinya sangat menarik perhatian masyarakat Pariaman maupun diluar daerah Pariaman. Adapun konsep karya yaitu tabuik yang dikreasikan sebagai bentuk pada karya interior ru…
Kerajinan Bordir Singgalang Sakato adalah Kerajinan Bordir yang terdapat di Kota PadangPanjang. Produksi kerajinan ini berdiri pada tahun 1986. Dalam proses produksi Kerajinan Bordir Singgalang Sakato memiliki perbedaan dengan sentra bordir lain di Padangpanjang, baik dari segi penetapan motif, cara pembuatan motif dan proses produksi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang K…
Sulaman Nareh merupakan salah satu produk sulaman industri rumah tangga yang ada di daerah Pariaman. Tradisi kerajinan sulaman ini sudah ada sejak tahun 1960-an dan ditekuni secara turun-temurun. Salah satu sentra kerajinan tersebut adalah sulaman Kejar Usaha yang berdiri pada tahun 1980-an dipimpin oleh Hj. Rosmi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kerajinan sulaman Kejar Usaha, mulai d…
Kerajinan kerawang Gayo merupakan salah satu bentuk usaha yang terdapat di kota Takengon Aceh Tengah Provinsi Aceh yang memiliki keunikan dan ciri khas sehingga menarik untuk diteliti. Kerawang Gayo merupakan sebutan terhadap motif-motif khas Gayo. Motif kerawang dinukilkan pada berbagai media yang melekat dengan kehidupan masyarakat. Sebagai warisan budaya, kerawang Gayo merupakan cerminan keh…
Penelitian ini dalam adat minangkabau bertujuan mengidentifikasi, mendeskripsikan bentuk struktur pelaminana minangkabau. memahami tema dan konsep terwujudnya pelaminan dan menginterpretasikan makna yang terkandung dalam setiap unsur pelaminan minangkabau. pendekatan dan strategi yang digunakan adalah penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif . kajian didasarkan pada pendekatan ikonograf…