Kampung Wisata Saribu Gonjong merupakan sebuah kawasan yang terletak di Nagari Koto Tinggi, Kecamatan Gunuang Omeh, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat. Kampung ini mempunyai daya tarik wisata budaya dan alam yang akan memberikan pengalaman dan kebahagiaan selama berkunjung ke Kampung Wisata Saribu Gonjong yang cocok dikunjungi oleh segala usia. Namun, Kampung Wisata Saribu Gonjong belum m…